Pj Walikota dan Ketua DPRD Pagar Alam Menerima Penghargaan Pin Emas Kapolri

PALAMBANG – Pj.Walikota Pagar Alam H. Lusapta Yudha Kurnia, Menghadiri Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke -78 di Lapangan Upacara Polda Sumatera Selatan. Palembang (01/07/2024).

Dalam kesempatan tersebut Pj.Walikota Pagar Alam H. Lusapta Yudha Kurnia Bersama Ketua DPRD Kota Pagar Alam Hj.Jenni Shandiyah,SE.,MH Menerima penghargaan Pin Emas Kapolri yang di berikan Langsung oleh Kapolda Sumsel Irjen Pol. A. Rachmad Wibowo, S.I.K. [Rls/Humas Diskominfo]