Prestasi Membanggakan Berhasil Ditorehkan Oleh Dua Putri Asal Kota Pagaralam Dalam Mengharumkan Nama Kota Pagar Alam Di Tingkat Nasional.
Prestasi membanggakan berhasil ditorehkan oleh dua putri asal Kota Pagaralam, pada hari ulang tahun (HUT) Kemerdekaan RI ke-73, 17 Agustus 2018.